Phinisi Sea Familia

Rp70.000.000

PROGRAM

Private Charter Rate

REMARKS

Leisure Liveaboard
(3 Days / 2 Nights)
Day 1 : Labuan Bajo – Kanawa - Kelor - Menjerite - Kalong
Day 2 : Padar – Long Beach - Pink Beach - Komodo
Day 3 : Taka Makassar - Manta Point – Labuan Bajo

IDR 70.000.000

Max 12 Persons


Leisure Liveaboard
(4 Days / 3 Nights)
Day 1 : Labuan Bajo – Kelor - Menjerite - Rinca - Kalong Rinca
Day 2 : Padar island - Komodo Island - Pink Beach
Day 3 : Taka Makassar - Manta Point - Siaba Island
Day 4 : Kanawa Island - Labuan Bajo

IDR 105.000.000

Max 12 Persons


Facilities:

- Kapal Sea Familia Luxury
- 6 Cabin AC
- 6 Ensuite bathroom
- 1x dinghy 40Hp Engine
- Fresh Water
- Mineral Water
- Freeflow coffee and tea as you pleased
- Meals 1x (One day Trip), Meals 5x (2 Day Trip), Meals 7x (3 Day Trip), Meals 10x (4 Day Trip)
- Life Jacket
- Snorkeling Set
- 24 Hours Electricity
Exclusions:

- Entrance Fee: IDR 150.000/pax (Local), IDR 450.000/pax (foreigner)
- Airport Transfer
- Tour Guide (IDR 750.000.day)

 

Description

Description

Sewa Kapal Sea Familia

sewa kapal sea familia, komodo boat charter, phinisi labuan bajo, harga sewa kapal komodo, charter phinisi komodo, open trip sea familia

sewa kapal sea familia, komodo boat charter, phinisi labuan bajo, harga sewa kapal komodo, charter phinisi komodo, open trip sea familia


Kapal Sea Familia merupakan salah satu Kapal phinisi yang pemasarannya dikelola oleh bajorental.com. Phinisi dengan lebar 5.3 meter ini memiliki 6 cabin dengan kapasitas menginap maksimal 12 orang. 

Kapal yang bentuknya unik selesai dibuat pada tahun 2019, kapal ini memiliki 1 dining room indoor, dan dining room outdoor.  Sebagai salah satu phinisi yang memiliki fasilitas terbaik, kapal ini bisa menjadi pilihan kamu yang menginginkan sensasi berlibur dengan mewah namun bernuansa tradisional.

Harga sewa Kapal Sea Familia untuk 3 hari 2 malam adalah 70.000.000 IDR dengan kapasitas maksimal 12 orang

Kapal ini bisa disewa untuk day trip maupun trip bermalam seperti paket komodo 3 hari 2 malam. Dengan design yang unik, kapal ini sangat cocok untuk disewa bagi kamu yang punya grup sedang dan ingin menjelajahi indahnya taman nasional komodo.


Wisatawan Labuan Bajo

Tahukah kamu, sampai bulan agustus 2017 jumlah kunjungan wisatawan mancanegara adalah sebesar 1.404.644 wisatawan. Dari jumlah tersebut, sebanyak 5,69% adalah jumlah wisatawan yang datang ke Labuan Bajo yang kurang lebih sebanyak 80.000 pengunjung. Target pemerintah pada tahun 2017 adalah menaikkan jumlah kunjungan menjadi 100.000 pengunjung.

Bukan hanya itu, wisatawan lokal juga tidak mau kalah. Banyak dari mereka yang kini sudah mulai tahu tentang Labuan Bajo. Ada yang datang mandiri/on the spot, ada juga yang datang dengan terlebih dahulu membeli paket wisata komodo dari travel-travel yang ada di sekitar tempat tinggal masing-masing.

Destinasi Asyik di Taman nasional Komodo

Untuk kamu yang belum pernah ke Labuan Bajo, jangan khawatir karena kami akan memberikan rekomendasi tempat-tempat yang wajib dikunjungi ketika berlibur ke sini.

Mau main pantai? ada banyak pantai asyik yang bisa kamu kunjungi. Mau snorkling asik? bisa. Mau treking dengan pemandangan yang luar biasa? Tentu bisa. Mau lihat komodo? cuma ada di Labuan Bajo dan merupakan satu-satunya habitat yang ada di dunia!

Berikut ini merupakan list destinasi yang bisa kamu kunjungi:

  • Pulau Kanawa
  • Pulau Kelor
  • Pulau Kalong
  • Pulau Rinca
  • Pulau Padar
  • Pulau Komodo
  • Long Beach
  • Pink Beach
  • Manta Point
  • Taka Makassar
  • Pulau Siaba

Apa keuntungan sewa kapal Sea Familia?

Kalau kamu berencana datang membawa grup sendiri yang berisikan teman-teman terdekat kamu, maka sewa kapal private merupakan opsi yang paling tepat. Kenapa? Karena yang pertama adalah seluruh isi kapal adalah milik grup kamu pribadi selama trip berlangsung, tidak akan ada orang/tamu lain yang ikutan.

Cari kapal phinisi dengan kapasitas banyak? Kamu wajib cek Phinisi Sea Safari VII, kapasitasnya bisa sampai 28 orang lho!

Trus juga secara destinasi kamu bebas pilih mau ke pulau mana duluan, trus misalnya mau lebih lama di satu pulau dan skip destinasi lainnya juga monggo. Pokoknya untuk jadwal perjalanan atur suka-suka kamu deh!

Lalu benefit yang ketiga tentunya dari segi harga per orangnya bisa murah banget, apalagi kalau jumlah orang di dalam grup kamu sesuai dengan kapasitas maksimal dari kapal yang mau kamu sewa.


Untuk informasi sewa, jadwal, dan yang lainnya silakan menghubungi kami:

+62 812 2202 8945 (Call & Whatsapp)
+62 385 244 0495 (Call only)
admin@bajorental.com

Reviews (0)

Reviews

There are no reviews yet.

Be the first to review “Phinisi Sea Familia”

Your email address will not be published. Required fields are marked *